JP046 Embed Web Apps Script ke Website

LIVE
JP046 Embed Web Apps Script ke Website
Jika Merasa Layar Kurang Besar,
Tekan Tombol Ctrl dan + pada Keyboard secara Bersama-sama


1. Persiapkan Web Apps Script yang sudah di Deploy

2. Buka Blogspot

3. Klik CREATE YOUR BLOG dan silahkan login dengan akun google anda.


4. Tulis nama website yang anda inginkan. Klik NEXT.

5. Tulis alamat website anda. Klik NEXT.

6. Tulis nama website anda yang akan di tampilkan. Klik FINISH.

7. Setelah berada di Dashboard Blooger, pilih menu Theme. Lalu klik tanda panah pada tombol CUSTOMIZE.


8. Pilih Edit HTML.


9. Copy script di bawah ini ke Edit HTML pada blogger.

10. Cari teks <!--edit disini --> dengan cari tekan Ctrl+F pada keyboard.

11. Pastekan URL Apps Script yang sudah di Deploy pada src seperti gambar di bawah ini.


12. Tekan tombol Save di pojok kanan atas. Lalu Silahkan Buka Website anda.


SELESAI!

No comments

Powered by Blogger.